Universitas Maarif Hasyim latif membuka pendaftaran gelombang 1 untuk tahun ajaran 2022/2023. UMAHA mempunyai 12 Program studi di 4 fakultas. Beberapa fasilitas yang didapatkan oleh mahasiswa UMAHA antara lain lab prakter, lab bahasa, E-Learning, Sistem Akademik yang terintergrasi. Mahasiswa juga bisa mengikuti kelas malam sambil bekerja.
Gelombang 1 PMB UMAHA mempunyai keuntungan yaitu bebas biaya uang gedung. Periode Gelombang 1 berlangsung sampai tanggal 31 Desember 2021. Dengan memanfaatkan keringanan biaya ini, diharapkan bisa membantu calon mahasiswa meringankan beban biaya kuliah. Disamping itu, kesempatan beasiswa yang ada di UMAHA sangat beragam. Dari PPA, Bidikmisi, dan beasiswa lainnya.